Penyerahan Bantuan Masyarakat Terdampak Revitalisasi Rowo Jombor

Penyerahan Bantuan Masyarakat Terdampak Revitalisasi Rowo Jombor

KLATEN - Revitalisasi Rowo Jombor pastinya menimbulkan dampak sosial terhadap masyarakat sekitar terutama mereka yang menjadikan Rowo Jombor sebagai penhidupan.

Oleh karena adanya revitalisasi Rowo Jombor yang bertujuan untuk mengembalikan fungsi utama Waduk tersebut yaitu sebagai sumber pengairan, Maka warung-warung apung, warung yang memakan bahu jalan sekitar Waduk dilakukan penataan dan sterilisasi.

Dengan adanya hal tersebut Satpol PP dan Damkar memberikan bantuan berupa sembako dan logistik kepada masyarakat terdampak revitalisasi.

Kami berharap masyarakat terdampak sadar dan mengerti bahwa kegiatan revitalisasi ini diperuntukkan untuk kepentingan umum masyarakat yang lebih luas.

PRAJA WIBAWA

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0