Patroli dan Monitoring Progres Tahapan Pemilukada 2024

KLATEN - Satpol PP dan Damkar Kabupaten Klaten melaksanakan patroli dan monitoring progres tahapan pemilukada dan menjaga ketentraman dan ketertiban umum selama masa Pilkada 2024 yang dilaksanakan pada Rabu, (27-10-2024) Pukul 13.00 WIB Di Dapil 3 yaitu Kantor Kecamatan Karanganom, Kantor Desa Pondok, Kantor Kecamatan Tulung, Kantor Kecamatan Jatinom, TPS 1 Desa Bonyokan.
Secara keseluruhan penyelenggaraan tibumtranmas di kecamatan dan desa dalam rangka pemilukada 2024 sangat kondusif.
PRAJA WIBAWA
What's Your Reaction?






